WATER SLIDE
Perosotan atau water slide adalah salah satu jenis mainan seluncur yang dibuat dari bahan dasar fiberglass yang mempunyai konstruksi besi atau sejenisnya. Water slide dari fiber ini termasuk ke dalam salah satu wahana yang begitu digemari baik di waterpark maupun waterboom. Hadirnya perosotan ini menjadi daya tarik tersendiri untuk kolam renang.
0 komentar:
Posting Komentar